Home » Pendidikan » Jurusan » Rekayasa Perikanan Dan Kelautan » D3 – Teknologi Penangkapan Ikan
D3 Teknologi Penangkapan Ikan
PROFIL SINGKAT
Program Studi TPI didirikan berdasarkan Surat Keputusan (SK) Menteri Pendidikan Nasional Nomor 109/D/O/2004 tertanggal 18 Agustus 2004.
Agribisnis Perikanan
Visi
Mewujudkan program studi yang menghasilkan lulusan handal di bidang pemanfaatan dan pengelolaan sumber daya perikanan yang berkelanjutan.
Misi
Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran bidang Agribisnis Perikanan yang terprogram dan berkelanjutan berlandaskan nilai luhur, kemandirian serta kewirausahaan berdasarkan kebutuhan stakeholder baik lokal, Nasional dan Internasional
Melaksanakan penelitian yang sesuai kebutuhan bisnis, industri, dan IPTEK bidang Agribisnis Perikanan dan secara regular melakukan publikasi Internasional dan kerjasama dengan stakeholder baik lokal, nasional dan Internasional.
Melakukan kegiatan pengabdian masyarakat berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dan melibatkan mahasiswa dan alumni dalam proses pelaksanaannya.
Menerapkan sistem tata kelola program studi yang akuntabel, bersih transparan dan berkelanjutan.
- Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran dalam bidang ilmu dan teknologi penangkapan ikan.
- Menyelenggarakan penelitian dan pengabdian pada masyarakat sesuai bidang keilmuan.
- Meningkatkan kuantitas dan kualitas aplikasi IPTEK dalam bidang penangkapan ikan.
Tujuan
Struktur Kurikulum
Mata kuliah yang akan dipelajari selama 3 tahun (6 semester)
Semester 1
Semester 2
Semester 3
Semester 4
Semester 5
Semester 6
| Nama Dosen | Jabatan Dosen | Bidan Keahlian |
|---|---|---|
Fasilitas Penunjang
Sarana dan prasarana untuk mendukung pembelajaran praktik
- Ruang Kuliah
- Lab.
Prestasi & Pencapaian
Prestasi
- Juara 4 pada kompetisi tingkat nasional.
- Menjadi presenter (pemakalah) pada seminar internasional di Thailand dan mempublikasikan paper/jurnal.
- Aktif dan berprestasi dalam kegiatan Porseni (Pekan Olahraga dan Seni) di lingkungan kampus.
Prospek Karir Lulusan
Peluang karir dan posisi yang dapat dicapai setelah lulus
- Instruktur di bidang penangkapan ikan.
- Fishing Master (Ahli Penangkapan Ikan).
- Penyuluh Perikanan.
- Wirausahawan di bidang penangkapan ikan.
Informasi Pendaftaran
+6281283650919
sekretariat.polikant@yahoo.co.id
Kampus POLIKANT Tual
Tertarik bergabung dengan program studi ini?